Sudahkan anda mengetahui apa itu menu tab? Itu loh, seperti yang terdapat pada browser kita. Biasanya anda membuka browser dengan beberapa menu tab. Tab pertama misalkan anda membuka facebook, tab kedua anda membuka blogger, tab ketiga anda membuka kaskus, dan seterusnya. Kegunaan tab itu sendiri adalah untuk memudahkan anda dalam mereview atau melihat jendela lain saat anda butuhkan, jadi anda tidak perlu lagi mencari situs yang anda inginkan di taskbar karena sudah tampil semuanya pada menu tab.
Sekarang coba anda bayangkan jika MS. Office anda terdapat menu tab seperti pada browser, tentu sangat memudahkan bukan? Apalagi jika anda diharuskan untuk membuat dokument yang saling berkaitan antara yang satu dengan yang lain. Dengan menu tab di MS. Office (Word, Powerpoint, Exel, dsb.) maka pekerjaan anda akan lebih cepat selesai dan mudah, karena tidak akan lagi penumpukan program office di taskbar komputer anda yang biasanya sangat membingungkan jika harus memilihnya satu persatu.
Nah, sekarang anda tidak perlu lagi membayangkan.. Menu tab di MS. Office bisa anda buat dengan program office tab 6.1. Langsung saja download office tab 6.1. gratis dengan tautan di bawah ini. Cara penginstalan sudah ada didalamnya:
Softwhare Office Tab akan memberi warna lain pada ofiice kita, mempercantik, dan mempermudah kerja kita. Tentunya tampilan MS. Office kita akan menjadi sedikit tampil berbeda dengan punya teman-teman yang lain. Demikian dulu artikel mengenai cara membuat menu tab di MS. Office, semoga bermanfaat.
Pertamaxxx.....hehehe
BalasHapusBagus nih, bisa dijadikan bahan pelajaran untuk blog saya mas.
Ijin sedoot mas nicko..
Silahkan di share mas Hasby.. Semoga makin manfaat.. :)
HapusLumayan mas, kerja serasa "ngeBrowsing" hehehe ....
BalasHapushehe... yah, lumayan lah kalo gitu.. daripada lumanyun.. -_-!
Hapusane udah pakai ini gan, emang top bangat
BalasHapusTOP BGT ya? wah... syipp deh.. (y)
Hapussung....keren banget.....hehe
BalasHapus